Tutorial Generate Random String menggunakan PHP Script

Tutorial Generate Random String menggunakan PHP Script - Hai Semua, selamat datang di blog Noob1t4, Pada Artikel yang kalian baca kali ini dengan judul Tutorial Generate Random String menggunakan PHP Script, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk kalian baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan yang kami tulis ini dapat kalian pahami. baiklah, selamat membaca.

Kali ini saya akan share cara membuat random string menggunakan bahasa php. Random string biasa digunakan untuk membuat kode kupn, konfirmasi, random password dll. Oke langsung saja ke tutorial.

1. Random String Berisikan Huruf Kecil dan Angka.



<?php

function random_string()

{

    $character_set_array = array();

    $character_set_array[] = array(‘count’ => 7, ‘characters’ => ‘abcdefghijklmnopqrstuvwxyz’);

    $character_set_array[] = array(‘count’ => 1, ‘characters’ => ‘0123456789’);

    $temp_array = array();

    foreach ($character_set_array as $character_set) {

        for ($i = 0; $i < $character_set[‘count’]; $i++) {

            $temp_array[] = $character_set[‘characters’][rand(0, strlen($character_set[‘characters’]) – 1)];

        }

    }

    shuffle($temp_array);

    return implode(”, $temp_array);

}

?> 


Simpan file tersebut dengan nama random.php .

Selanjutnya buat file lain dengan nama call.php dan isikan kode berikut :



<?php

include “random.php“;

   $random = random_string(0);

 print (“$random”);

?>



Cara panggilnya :

via terminal linux bisa ketikkan php call.php

Atau bisa juga di run lewat localhost.

Contoh output : rpca6unz

Terdiri dari 8 karakter dengan 7 huruf kecil dan 1 angka.




2. Random String Berisikan Huruf Kecil, Huruf besar, Simbol, dan Angka.



<?php

function random_string()

{

    $character_set_array = array();

    $character_set_array[] = array(‘count’ => 5, ‘characters’ => ‘abcdefghijklmnopqrstuvwxyz’);

    $character_set_array[] = array(‘count’ => 3, ‘characters’ => ‘ABCDEFGHIJKLMNOPQRSTUVWXYZ’);

    $character_set_array[] = array(‘count’ => 2, ‘characters’ => ‘0123456789’);

    $character_set_array[] = array(‘count’ => 2, ‘characters’ => ‘!@#$+-*?:’);

    $temp_array = array();

    foreach ($character_set_array as $character_set) {

        for ($i = 0; $i < $character_set[‘count’]; $i++) {

            $temp_array[] = $character_set[‘characters’][rand(0, strlen($character_set[‘characters’]) – 1)];

        }

    }

    shuffle($temp_array);

    return implode(”, $temp_array);

}

?>


Simpan dengan mana random.php lalu buat file call.php seperti nomor 1.

Contoh Output : q#Q?w22kaZfC

Terdiri dari 12 karakter dengan 5 huruf kecil, 3 huruf besar, 2 angka, dan 2 simbol.




Mudah bukan ?

Script diatas masih bisa dikembangkan sesuai kebutuhan, misal output hanya berupa simbol dan angka, huruf besar dan angka, dll.


Sekian tutor kali ini dan semoga bermanfaat.



Sumber http://noob1t4.blogspot.com/

Artikel Menarik Lainnya:




Sekian Artikel Tutorial Generate Random String menggunakan PHP Script.
Terima kasih telah membaca artikel Tutorial Generate Random String menggunakan PHP Script, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk kalian semua. Baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.


Semua artikel tutorial di blog ini hanya untuk sebatas Pembelajaran dan Pengetahuan saja, jika kalian meyalahgunakan tutorial di blog ini, itu bukan tanggung jawab saya. Terima kasih sudah berkunjung ke blog Noob1t4, saya harap agan berkunjung kembali kesini

0 Response to "Tutorial Generate Random String menggunakan PHP Script"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel